Sebelum
saya kasih fakta keunggulan UMM, kita intip sejarah singkat UMM dulu.
Universitas Muhammadiyah Malang berdiri sejak tahun
1964 atas prakasa tokoh dan pimpinan Muhammadiyah Malang. Pada awal berdirinya,
UMM merupakan cabang dari Universitas Muhammadiyah Jakarta, yang didirikan oleh
Yayasan Perguruan Tinggi Muhammadiyah Jakarta dengan Akte Notaris R. Sihojo
Wongsowidjojo di Jakarta No 71 pada tanggal 9 Juni 1963.
Pada saat itu UMM memiliki tiga fakultas yaitu
Fakultas Ekonomi, Fakultas Hukum, dan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
(FKIP). Dan pada tanggal 1 Juli 1968 UMM resmi menjadi universitas yang berdiri
sendiri (terlepas dari Universitas Muhammadiyah Jakarta) yang
penyelenggaraannya berada ditangan Yayasan Perguruan Tinggi Muhammadiyah Malang
dengan Akte Notaris G. Kamarudzaman No. 7 pada tanggal 6 Juni 1975 dan
perilisan lagi dengan Akte Notaris Kumalasari, SH No. 026 pada tanggal 24
November 1988 dan didaftar pada Pengadilan Negeri Malang No. 88 / PP / YYS / XI
/ 1988 tanggal 28 November 1988.
Dan pada tahun 1968 UMM mulai menambah fakultas baru
yaitu Fakultas Kesejahteraan Sosial. Dengan demikian UMM menjadi memiliki 4
fakultas. Selain itu, FKIP mengajar Pendidikan Agama sebagai Fakultas dibawah naungan
Departemen Agama dengan nama Fakultas Tarbiyah.
Pada rentang 30 tahun perjalanan UMM ini (1964-1994)
perkembangan yang paling jelas pada tahun 1983. Karna saat ini dan seterusnya UMM
melakukan perkembangan yang sangat mengesankan baik dalam bidang satus, dalam
pembenahan administrasi, sarana dan fasilitas, serta peningkatan kualitas
tenaga pengelolanya (administrasi akademik). Di tahun 2013 pemerintah melalui
Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) berbagai universitas di
seluruh Indonesia, UMM menjadi salah satu dari perguruan tinggi yang paling
awal akreditasi A. Mulai 2008-2017 UMM menjadi kampus swasta terbaik di Jawa
Timur. PT Anugrah Kampus Unggul (AKU) sebanyak 10 kali dengan penghargaan AKU
Kartika sebanyak 4 kali dari Kopertis VII.
Sementara pada level global, UMM pada pertengahan 2016
baru saja menjadi anggota Associate dari ASEAN University Network-Quality
Assurance (AUN-QA). Sebelumnya pada tahun 2012 UMM juga berlaku sebagai bintang
2 dari lembaga pemeringkatan universitas ternama dunia QS Stars University
Ranking. Hingga saat ini UMM memiliki fasilitas akademik yang lengkap dan
memadai. Saat ini saja UMM memiliki 42 laboratorium yang terdiri dari 25
laboratorium eksakta dan 17 laboratorium sentral berkualifikasi untuk melakukan
penelitian terhadap eksternal baik perusahaan maupun garmen tinggi lain. Berkat
perjuangan yang tidak kenal berhenti ini, maka sekarang Universitas
Muhammadiyah Malang sudah menjelma kearah perguruan tinggi alternatif. Hal ini
sudah dilakukan oleh Koordinator Kopertis Wilayah VII yang pada pidato resminya
pada wisuda sarjana Universitas Muhammadiyah Malang
pada tanggal 11 Juli 1992. Dengan kondisi yang terus ditingkatkan, dengan tujuan untuk mendapatkan masa depan untuk ikut serta dalam tugas bersama “mencerdaskan kehidupan bangsa” dan “membangun manusia Indonesia seutuhnya” dalam menuju bangsa Indonesia yang bermartabat dan sejajar dengan bangsa bangsa lain di dunia.
pada tanggal 11 Juli 1992. Dengan kondisi yang terus ditingkatkan, dengan tujuan untuk mendapatkan masa depan untuk ikut serta dalam tugas bersama “mencerdaskan kehidupan bangsa” dan “membangun manusia Indonesia seutuhnya” dalam menuju bangsa Indonesia yang bermartabat dan sejajar dengan bangsa bangsa lain di dunia.
Saat ini UMM mengelola 10 Fakultas, 1 program
pascasarjana dan 2 program Doktor. Dari semua fakultas ada 3 Prodi Diploma, 34
Prodi Starata, 7 Prodi Pascasarjana, 2 Program Doktor dan 2 Prodi Program
Profesi. Perkuliahan tersebar di 3 kampus yaitu Kampus 1 (Program Pascasarjana
dan Doktor), Kampus 2 (Pendidikan Kedokteran dan Ilmu Pengetahuan), dan
selebihnya kuliah dikampus 3.
http://umm.ac.id
Kalo keunggulan UMM menurut saya
1. Prestasi. Universitas Muhammadiyah Malang sudah cukup banyak memperoleh prestasi dalam segala bidang.
2. Kreatif. Salah satu hasil karya anak UMM, yang terletak dibantaran Sungai Brantas.
3. UMM itu kampus yang toleransi beragama. Kenapa? Dapat dilihat dari siswa multikultural yang memiliki kewarganegaraan yang berbeda.
4. UMM memiliki fasilitas serba ada. Kenapa? Bookstore ada, penginapan ada, SPBU ada, Rumah Sakit juga ada.
RANKING DAN PRESTASI UMM
http://umm.ac.id
Kalo keunggulan UMM menurut saya
1. Prestasi. Universitas Muhammadiyah Malang sudah cukup banyak memperoleh prestasi dalam segala bidang.
2. Kreatif. Salah satu hasil karya anak UMM, yang terletak dibantaran Sungai Brantas.
3. UMM itu kampus yang toleransi beragama. Kenapa? Dapat dilihat dari siswa multikultural yang memiliki kewarganegaraan yang berbeda.
4. UMM memiliki fasilitas serba ada. Kenapa? Bookstore ada, penginapan ada, SPBU ada, Rumah Sakit juga ada.
RANKING DAN PRESTASI UMM
1.Peraih
Anugrah Kampus Unggul Jawa Timur sejak tahun 2008
2. Peraih Anugrah AKU Kartika Kopertis VII Jawa Timur sebagai kampus terunggul di Jawa Timur
3. Runner Up Adi upaya Puritama Kelas II (untuk rusunawa)
4. ASEAN Energy Award
5. Peringkat ke-5 Dunia Konten Rich Files webometriks
6. Peringkat 5 Indonesia untuk Repository webomatriks
UMM juga memperoleh penghargaan dari pemerintah USA sebagai Host Peace Corps USA mulai tahun 2010.
2. Peraih Anugrah AKU Kartika Kopertis VII Jawa Timur sebagai kampus terunggul di Jawa Timur
3. Runner Up Adi upaya Puritama Kelas II (untuk rusunawa)
4. ASEAN Energy Award
5. Peringkat ke-5 Dunia Konten Rich Files webometriks
6. Peringkat 5 Indonesia untuk Repository webomatriks
UMM juga memperoleh penghargaan dari pemerintah USA sebagai Host Peace Corps USA mulai tahun 2010.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar